Senin, 25 Maret 2013

SEANDAINYA BAYI ABORSI BISA BICARA


Artikel RENUNGAN ( Hayatilah artikel ini )

-----------------------------
Saat Dalam Kandungan
-----------------------------

“ Ibu, saat ini aku gembira sekali, aku berada
ditempat yang hangat, dan nyaman, tapi
gelap.

Ah..tapi itu tidak masalah, aku tetap gembira
sekali, Allah telah memilihkan tempat ini
untuk-ku.

Aku bisa mendengarkan Ibu tersenyum,
mendengarkan suara Ibu yang lembut, tapi..
Ibu...aku ingin bertanya,

Minggu, 10 Maret 2013

PENGURUS DAN ANGGOTA FORKARISMA ANGKATAN KE-6

No
Nama
Keterangan
1
D.Wildan Yusuf (Ketua)
2
Warno
3
Carmanto
4
Tasdi
5
Kusman

6
Atik S
AQu Tetep Oemi'aJingga
7
Santinah

8
Suyani (Bu nandang)

9
Sulastri

10
Karni

11
Wahya

12
Tasro

13
Sohim

14
Nia

Sabtu, 09 Maret 2013

MANFAAT DAN RAHASIA GERAKAN SHALAT

Unik dan Keren
Shalat lima waktu adalah salah satu kewajiban bagi umat Islam. Shalat ternyata tidak hanya menjadi amalan utama di akhirat nanti, tetapi ternyata gerakan–gerakan shalat adalah gerakan paling proporsional bagi anatomi tubuh manusia. Bahkan dari sisi medis, shalat adalah gudangnya obat dari berbagai macam penyakit.

Selama ini shalat yang dilakukan lima kali sehari oleh umat Islam, sebenarnya telah memberikan investasi kesehatan yang cukup besar bagi yang melakukan shalat tersebut. Gerakan sholat sampai dengan salam memiliki makna yang luar biasa baik untuk kesehatan fisik, mental bahkan keseimbangan spiritual dan emosional. Tetapi sayang hanya sedikit dari umat Islam yang memahaminya.

Berikut ini beberapa manfaat gerakan shalat bagi kesehatan manusia:

Jumat, 08 Maret 2013

(¯`*•.¸♥ “Nasihat Pernikahan Untuk Putriku” ♥¸.•*´¯)


Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh,

Bismillahirrahmanirrahim,

Abu Khaulah Zainal Abidin

(Seandainya ALLAH Subhaanahu wa ta’alaa panjangkan umurku dan memberikan kesempatan kepadaku menyaksikan pernikahan putriku tercinta, kira-kira seperti inilah yang ingin aku sampaikan):

Anak-anakku..,

Hari ini akan menjadi satu di antara hari-hari yang paling bersejarah di dalam kehidupan kalian berdua. Sebentar lagi kalian akan menjadi sepasang suami-isteri, yang darinya kelak akan lahir anak-anak yang sholeh dan sholehah, dan kalian akan menjadi seorang bapak dan seorang ibu, untuk kemudian menjadi seorang kakek dan seorang nenek, ……insya الله.

Rentang perjalanan hidup manusia yang begitu panjang … sesungguhnya singkat saja. Begitu pula…liku-liku dan pernik-pernik kerumitan hidup sesungguhnya jugalah sederhana. Kita semua.. diciptakan ALLAH Subhaanahu wa ta’alaa tidak lain untuk beribadah kepada NYA. Maka, jika kita semua berharap kelak dapat berjumpa dengan ALLAH Subhaanahu wa ta’alaa …dalam keadaan IA ridlo kepada kita, hendaklah kita jadikan segala tindakan kita semata-mata di dalam rangka mencari keridlo’an-NYA dan menyelaraskan diri kepada Sunnah Nabi-NYA Yang Mulia -Shallallahu alaihi wa sallam-

Suami terindah dimata istri

Suami terindah dimata istri bukanlah yang mampu membelikan segalanya tapi suami yang setia dan selalu ada dalam tangis dan tawa bersama istri dan anak-anaknya.
Suami terindah dimata istri bukanlah yang mampu membelikan segalanya tapi  suami yang setia dan selalu ada dalam tangis dan tawa bersama istri dan anak-anaknya.

"CANTIKNYA AKHLAK ITU PALING UTAMA"


Jangan merasa gelisah hati walaupun tak memiliki wajah cantik nan memikat hati banyak lelaki. Jangan pula merasa rendah diri walaupun kita tak memiliki wajah manis yang jadi incaran banyak lelaki.

Jangan merasa gelisah hati walaupun tak memiliki wajah tampan yang bakal menjadi idaman banyak wanita. Jangan pula merasa rendah diri walaupun tak memiliki wajah ganteng yang bakal dikerubuti banyak wanita.

Asal keimanan tetap di hati.
Asal lisan senantiasa sopan.
Asal akhlak melekat mulia.
Asal takwa selalu tertanam di dada.

Itulah arti kecantikan yang sebenarnya.
Itulah arti ketampanan yang sesungguhnya.

Inna Akramakum 'Indallahi Atqakum.
Bukankah yang paling mulia di hadapan Allah adalah karena takwanya?
Bukan karena kecantikan atau ketampanannya?

Saatnya kita harus bangga dengan kecantikan lisan dan akhlak kita.
Bukan membanggakan kecantikan atau ketampanan yang bisa menjerumuskan.

Setuju....????